5 Rekomendasi Film Natal di Netflix yang Wajib di Tonton Bareng Keluarga
A boy-Instagram-
Diadaptasi dari buku karya Matt Haig, film ini menghadirkan petualangan ajaib seorang anak laki-laki saat Natal. Ia memulai perjalanan yang penuh tantangan dan keajaiban, yang pada akhirnya mengubah hidupnya dan orang-orang di sekitarnya. A Boy Called Christmas adalah film yang mengajarkan keberanian, harapan, dan arti keluarga, dengan visual yang memukau dan cerita yang memikat.
4. The Claus Family
Film Natal asal Belanda ini menghadirkan kisah unik tentang keluarga dengan kekuatan ajaib. Jules, seorang anak yang tidak menyukai Natal, menemukan rahasia besar tentang keluarganya yang memiliki hubungan khusus dengan Sinterklas. Dalam perjalanan ini, ia belajar untuk menghargai Natal dan merasakan keajaiban yang dibawanya. The Claus Family adalah film yang penuh kehangatan dan cocok untuk menambah semangat Natal di rumah.
5. Klaus