10 Penjelasan Ending Film The Wild Robot 2024 Dibintangi Lupita Nyong'o dan Pedro Pascal: Kisah Robot Roz yang Merawat Anak Angsa Akankah Lanjut ke Season 2?

10 Penjelasan Ending Film The Wild Robot 2024 Dibintangi Lupita Nyong'o dan Pedro Pascal: Kisah Robot Roz yang Merawat Anak Angsa Akankah Lanjut ke Season 2?

The wild robot-Instagram-

10 Penjelasan Ending Film The Wild Robot 2024 Dibintangi Lupita Nyong'o dan Pedro Pascal: Kisah Robot Rose yang Merawat Anak Angsa Akankah Lanjut ke Season 2?

Dunia animasi kembali menghadirkan sebuah kisah yang menyentuh hati, penuh dengan persahabatan dan perjuangan yang tak terduga. Film animasi terbaru berjudul The Wild Robot mengajak penonton menyelami perjalanan unik sebuah robot canggih yang harus beradaptasi dengan kehidupan liar di alam bebas.



Film ini, yang menonjolkan konsep kecerdasan buatan dengan sentuhan emosional, telah sukses tayang perdana di Toronto International Film Festival (TIFF) 2024 pada bulan September lalu. Kini, para penggemar di Indonesia dapat menantikan kehadirannya di bioskop pada tanggal 11 Oktober 2024.

Sebelum film ini tayang di layar lebar, mari kita simak lebih jauh tentang kisah yang diusung dalam The Wild Robot, beserta daftar pengisi suaranya yang sangat bertalenta.

Sinopsis The Wild Robot
Dikutip dari IMDb dan TMDB, The Wild Robot bercerita tentang sebuah robot bernama Roz, dengan kode produksi Rozzum 7134. Roz adalah robot yang dibangun oleh sebuah pabrik untuk tujuan tertentu, namun secara misterius terbangun di sebuah pulau terpencil. Di tengah ketidaktahuannya akan bagaimana ia bisa sampai di sana, Roz pun harus menghadapi kenyataan bahwa ia kini berada di tengah kehidupan liar yang asing.


Berada di lingkungan yang tak terduga, Roz berusaha keras untuk menyesuaikan diri dengan kondisi di sekitar. Dia mulai menjalin hubungan dengan satwa liar penghuni pulau tersebut, walaupun hal ini bukanlah tugas yang mudah bagi sebuah robot. Namun, melalui usaha dan waktu, Roz bahkan menjadi sosok ibu angkat bagi seekor angsa muda yang terlantar, yang menjadi salah satu momen paling emosional dalam cerita ini.

Baca juga: Profil Tampang Aki Udin Alias MHS Tersangka Kasus Pencabulan Santriwati yang Meninggal Dunia, Lengkap dari Umur, Agama dan Akun Instagram

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya