Apa Penyebab Rifqi Novara Meninggal Dunia? Benarkah Kecelakaan Karena Kelelahan Bekerja? Berikut Kronologi Kru Film yang Tewas Akibat Jam Kerja Terlalu Panjang

Apa Penyebab Rifqi Novara Meninggal Dunia? Benarkah Kecelakaan Karena Kelelahan Bekerja? Berikut Kronologi Kru Film yang Tewas Akibat Jam Kerja Terlalu Panjang

Rifqi-Instagram-

Apa Penyebab Rifqi Novara Meninggal Dunia? Benarkah Kecelakaan Karena Kelelahan Bekerja? Berikut Kronologi Kru Fikm yang Tewas Akibat Jam Kerja Terlalu Panjang

Dunia perfilman Indonesia saat ini tengah dirundung duka mendalam.



Kabar tragis datang dari seorang kru film bernama Rifqi Novara, yang dikonfirmasi meninggal dunia dalam perjalanan pulang setelah menyelesaikan pekerjaannya di lokasi syuting.

Kabar duka ini menggugah respons luas dari kalangan insan perfilman Indonesia. Para sutradara, aktor, dan aktris ternama ramai-ramai mengungkapkan keprihatinan mereka melalui media sosial.

Mereka mengunggah seruan untuk perbaikan sistem kerja di industri perfilman tanah air dengan menggunakan tagar 'Stand Up for Safer Film Sets Indonesian Film Production.'


Beberapa tokoh perfilman yang turut serta dalam gerakan ini antara lain Joko Anwar, Wulan Guritno, Luna Maya, dan Adipati Dolken.

Mereka secara serempak membagikan unggahan tersebut di akun Instagram masing-masing, menunjukkan solidaritas dan dorongan mereka untuk perubahan yang lebih baik.

Baca juga: Ini Deretan Kegiatan yang Bakal Dilakukan Anies Baswedan Kalau Ngak Lagi di Dunia Politik

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya