Spesifikasi & Harga OPPO A3x, Smartphone Baru Entry Level Dilengkapi Baterai 5.100 mAh & Fast Charging

Spesifikasi & Harga OPPO A3x, Smartphone Baru Entry Level Dilengkapi Baterai 5.100 mAh & Fast Charging

OPPO A3x--

Spesifikasi & Harga OPPO A3x, Smartphone Baru Entry Level Dilengkapi Baterai 5.100 mAh & Fast Charging

OPPO Indonesia kembali menghadirkan smartphone murah dengan meluncurkan OPPO A3x.



Ponsel ini dijual dengan harga mulai dari Rp 1,6 jutaan, menjadikannya salah satu perangkat OPPO dengan harga paling terjangkau di pasaran saat ini.

Meskipun murah, spesifikasi OPPO A3x tidak bisa dianggap remeh. Di sektor performa, ponsel ini dibekali dengan prosesor Snapdragon 6s 4G Gen1 dari Qualcomm, dipadukan dengan kartu grafis Adreno 610 yang memberikan kinerja cukup baik untuk kebutuhan sehari-hari.

Kinerja OPPO A3x didukung oleh baterai besar berkapasitas 5.100 mAh yang sudah dilengkapi teknologi fast charging 45W.


Baca juga: Lawan Sudah Didentukan! Daftar Big Match di Fase Awal Liga Champions 2024/2025

Baca juga: Nonton Download Queen Woo Episode 2 No Sensor Full Adegan Panas Jeon Jong Seo danJi Chang Wook di TVING Bukan LK21: Intrik dan Ketegangan di Istana Goguryeo

Baca juga: Nonton Link Drakor Bad Memory Eraser Episode 9 Sub Indo Bukan di LK21 Tapi di VIDIO: Lee Goon Menemukan Kebenaran Tentang Kecelakaan yang Telah Merenggut Mimpinya

OPPO mengklaim bahwa ponsel ini mampu mengisi daya hingga 50% hanya dalam waktu 30 menit, memberikan kenyamanan bagi pengguna yang aktif.

Salah satu keunggulan lain dari OPPO A3x adalah layarnya yang diklaim memiliki kekuatan setara standar militer.

Selain itu, perangkat ini juga dilengkapi dengan sertifikasi IP54, yang memberikan perlindungan terhadap debu dan cipratan air.

Layar OPPO A3x menggunakan panel LCD IPS berukuran 6,67 inci, dengan resolusi HD+ (720 x 1604 piksel) dan refresh rate dinamis hingga 120Hz, memberikan pengalaman visual yang cukup baik di kelasnya.

TAG:
Sumber:

Berita Lainnya