PROFIL Biodata Budi Santoso Dekan FK Unair yang Dipecat Usai Tolak Kedatangan Dokter Gigi dari Luar Negeri, Lengkap: Umur, Agama,Pasangan dan Akun Instagram
tanda tanya-qimono/pixabay-
"Beberapa menit yang lalu, kita civitas akademika FK Unair terhenyakkan mengenai kabar pemberhentian sepihak dan tanpa alasan yang jelas Dekan FK Unair Prof. Budi Santoso, dr., Sp.OG(K) yang akrab disapa Prof. Bus," demikian isi chat WhatsApp tersebut.
Reaksi Keras Warganet
Berita pemecatan ini langsung memicu reaksi keras dari warganet. Banyak yang tidak setuju dengan keputusan tersebut dan menyuarakan agar jabatan Prof. Bus dikembalikan.
"Kembalikan Prof. Bus sebagai Dekan FK Unair!" tulis akun Twitter @berlianidris.
"Selaku alumni FE Unair saya sedih dengan pemecatan ini," ungkap akun Twitter @Jokotengger.
Dugaan Penyebab Pemecatan
Hingga saat ini, alasan pasti di balik pemecatan Prof. Bus belum dijelaskan secara rinci. Namun, dari berbagai spekulasi yang beredar, diduga hal ini berkaitan dengan pernyataan Prof. Bus mengenai penolakan rencana Menteri Kesehatan (Menkes) untuk mendatangkan dokter asing.
Prof. Bus sempat menyampaikan bahwa 92 Fakultas Kedokteran di Indonesia mampu meluluskan dokter-dokter berkualitas yang tidak kalah dengan dokter-dokter asing. Pernyataan ini diduga menjadi salah satu faktor yang memicu pemecatan dirinya.