Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Belanda: Pecco terus bayangi Jorge Martin di puncak, Marquez Posisi 3
MotoGP Mugello Italia 2024--
Lalu, secara berurutan, peringkat keenam hingga kedelapan ditempati oleh pembalap Red Bull GASGAS, Pedro Acosta (101 poin), pembalap Red Bull KTM, Brad Binder (98 poin), dan pembalap Pertamina Enduro VR46 Racing Team, Fabio Di Giannantonio (90 poin).
Di urutan kesembilan dan kesepuluh terdapat pembalap Aprilia Racing, Aleix Espargaro (82 poin), dan pembalap Gresini Racing, Aleix Marquez (61 poin).
Berikut adalah klasemen sepuluh besar sementara usai GP Belanda, dikutip dari laman MotoGP:
- Jorge Martin - Prima Pramac Racing (200 poin)
- Francesco Bagnaia - Ducati Lenovo Team (190 poin)
- Marc Marquez - Gresini Racing (149 poin)
- Enea Bastianini - Ducati Lenovo Team (136 poin)
- Maverick Vinales - Aprilia Racing (117 poin)
- Pedro Acosta - Red Bull GASGAS (101 poin)
- Brad Binder - Red Bull KTM (98 poin)
- Fabio Di Giannantonio - Pertamina Enduro VR46 Racing Team (90 poin)
- Aleix Espargaro - Aprilia Racing (82 poin)
- Aleix Marquez - Gresini Racing (61 poin)