Lyodra Ginting Ungguli Lesly Kejora! Inilah Daftar Pemenang SCTV Music Awards 2024 yang Sunggu Diluar Prediksi Para Natizen

 Lyodra Ginting Ungguli Lesly Kejora! Inilah Daftar Pemenang SCTV Music Awards 2024 yang Sunggu Diluar Prediksi Para Natizen

SCTV Music Awards 2024-SCTV Music Awards 2024/instagram-

"Aku senang banget, tidak menyangka bisa membawa empat piala malam ini. Rasanya aku akan tidur nyenyak karena malam ini sangat menyenangkan," ujar Lyodra Ginting sambil tertawa di Studio Emtek, Daan Mogot Jakarta Barat, Selasa (14/5/2024).

"Entah mimpi apa kemarin," tambahnya.



Lyodra menegaskan bahwa keempat piala tersebut memberinya semangat lebih untuk terus berkarya, karena banyak orang yang menghargai karyanya selama ini.

"Pastinya semua piala ini membuat aku semakin semangat berkarya demi kemajuan musik Indonesia dan tentunya untuk para fans yang sudah mendukung," tutur Lyodra.

Sekadar informasi, Lyodra Ginting berhasil membawa pulang piala dalam empat kategori, yaitu Kategori Video Klip Paling Ngetop untuk lagu "Ada" bersama Afgan, Kategori Kolaborasi Paling Ngetop - Lyodra & Afgan untuk lagu "Ada", Kategori Penyanyi Solo Wanita Paling Ngetop, dan Kategori Lagu Pop Paling Ngetop dengan lagu "Tak Dianggap" ciptaan Mario G. Klau.


Baca juga: Apex Future Martial Arts Chapter 119 Bahasa Indonesia, Cerita Logging 10,000 Years Into the Future Ch 119 120 SUB INDO

TAG:
Sumber:

Berita Lainnya