Alasan Pabrik BATA Tutup Karena Apa? Karyawan Dadah-dadah Selamat Tinggal, Benarkah Imbas Permintaan Makin Anjlok Tak Tertolong?

Alasan Pabrik BATA Tutup Karena Apa? Karyawan Dadah-dadah Selamat Tinggal, Benarkah Imbas Permintaan Makin Anjlok Tak Tertolong?

Perusahaan menghadapi kesulitan terutama karena permintaan terhadap produk yang diproduksi di Pabrik Purwakarta terus menurun.

Selain itu, kapasitas produksi pabrik juga jauh melampaui kebutuhan yang dapat dipenuhi secara berkelanjutan oleh pemasok lokal di Indonesia.



"Perseroan sudah tidak dapat melanjutkan produksi di pabrik Purwakarta, karena permintaan pelanggan terhadap jenis produk yang dibuat di Pabrik Purwakarta terus menurun dan kapasitas produksi pabrik jauh melebihi kebutuhan yang bisa diperoleh secara berkelanjutan dari pemasok lokal di Indonesia," tandas Hatta Tutuko.

"Dengan adanya keputusan ini, maka Perseroan tidak dapat melanjutkan produksi di pabrik Purwakarta," ujarnya. ***

TAG:
Sumber:

Berita Lainnya