Lakukan Amalan Ini di 10 Hari Terakhir Bukan Ramadhan Agar Mendapatkan Pahala Berlipat Ganda, Tata Cara Sholat Lailatul Qadar
Tata Cara Shalat Lailatul Qadar
Berikut ini tata cara sholat Lailatul Qadar 2 rakaat:
- Mengucapkan bacaan niat salat lailatul qadar untuk 2 rakaat
- Mengucapkan takbir ketika takbiratul ihram
- Membaca doa iftitah
- Membaca Surah Al-Fatihah
- Membaca Surah Al-Ikhlas sebanyak 7 kali.
- Iktidal dan membaca doa iktidal.
- Sujud pertama dan membaca doa sujud.
- Duduk di antara dua sujud dan membaca doa.
- Sujud kedua dan membaca doa sujud.
- Berdiri kembali untuk melanjutkan ke rakaat kedua.
- Membaca Surah Al-Fatihah
- Membaca Surah Al-Ikhlas sebanyak 7 kali.
- Rukuk dan membaca doa rukuk.
- Iktidal dan membaca doa iktidal.
- Sujud pertama dan membaca doa sujud.
- Duduk di antara dua sujud dan membaca doa.
- Sujud kedua dan membaca doa sujud.
- Duduk tasyahud akhir rakaat kedua dengan membaca tahiyat awal hingga akhir.
- Salam pada akhir rakaat kedua
- Membaca istighfar 70 kali setelah salam.
Baca selanjutnya,