Tanggal Berapa Gerhana Bulan dan Matahari di Bulan Ramadhan 2024? Fenomena Langka Indonesia

Tanggal Berapa Gerhana Bulan dan Matahari di Bulan Ramadhan 2024? Fenomena Langka Indonesia

VIV.co.id - Tanggal Berapa Gerhana Bulan dan Matahari di Bulan Ramadhan 2024? Fenomena Langka Indonesia

Farahhati Mumtahana, seorang peneliti di Pusat Riset Antariksa, yang merupakan bagian dari Organisasi Riset Penerbangan dan Antariksa BRIN, mengungkapkan beberapa peristiwa astronomi yang diprediksi akan terjadi selama tahun 2024.



Di antara berbagai fenomena tersebut, terdapat dua kejadian yang menarik untuk dicatat, yakni gerhana bulan dan gerhana matahari yang akan terjadi bersamaan dengan bulan Ramadhan pada tahun 2024.

Baca juga: Siapa Sam Bankman Fried yang Dituntut 50 Tahun Mendekam di Jeruji Besi, Dijuluki Raja Kripto

Baca juga: Sinopsis Cinta Untuk Guddan Hari ini 18 Maret 2024: Gangga Mengalami Nasib Sial saat Akan Menyelakai Anak Guddan


Baca juga: Cara Daftar KIP Kuliah 2024 Dibuka Sampai Kapan dan Tanggal Berapa? Cek Persyaratan dan Dokumenyang Perlu Disiapkan

“Ada juga fenomena gerhana di tahun 2024, tetapi sayangnya tidak melintas di wilayah Indonesia. Namun dapat dijadikan pertimbangan jika ingin merencanakan wisata atau ekspedisi mengejar gerhana,” ungkap Farah seperti yang dikutip dari laman resmi BRIN pada Jumat, 15 Maret 2024.

Peristiwa astronomi yang diprediksi akan terjadi selama bulan Ramadhan tahun 2024 adalah gerhana bulan penumbra yang dijadwalkan pada tanggal 24 hingga 25 Maret 2024.

Namun, peristiwa alam ini hanya akan dapat diamati di beberapa wilayah seperti Eropa, Asia Utara/Timur, Australia, Afrika, Amerika Utara, Amerika Selatan, Samudera Pasifik, dan Antartika.

lanjutan,

TAG:
Sumber:

Berita Lainnya