Cara Daftar KIP Kuliah 2024 Dibuka Sampai Kapan dan Tanggal Berapa? Cek Persyaratan dan Dokumenyang Perlu Disiapkan

Cara Daftar KIP Kuliah 2024 Dibuka Sampai Kapan dan Tanggal Berapa? Cek Persyaratan dan Dokumenyang Perlu Disiapkan

VIV.co.id - Cara Daftar KIP Kuliah 2024 Dibuka Sampai Kapan dan Tanggal Berapa? Cek Persyaratan dan Dokumenyang Perlu Disiapkan

Pendaftaran untuk mendapatkan Kartu Indonesia Pintar-Kuliah (KIP Kuliah) tahun 2024 telah dibuka sejak hari Senin, 12 Februari 2024, dan akan berlangsung hingga tanggal 31 Oktober 2024.


KIP Kuliah merupakan sebuah program yang diselenggarakan oleh pemerintah dengan tujuan memberikan bantuan dalam hal biaya pendidikan kepada para mahasiswa.

Seperti yang telah berlaku pada tahun-tahun sebelumnya, mahasiswa yang telah menjadi pemilik Kartu Indonesia Pintar (KIP) Pendidikan Menengah saat masih bersekolah di tingkat SMA/SMK/MA atau peserta program Paket C akan diberikan prioritas utama dalam penerimaan KIP Kuliah.

Baca juga: Fattah Syach Anak Siapa? Biodata dan Akun IG Pemeran Jordan di Private Bodyguard, Profil Lengkap, Usia, Instagram, Adik, Keluarga, Daftar Series dan Hobi




×

Baca juga: Siapa Istri Bobon Santoso dan Apa Agamanya? Cek Profil dan Biodata Lengkap, Usia, Pekerjaan, Anak, dan Bongkar Fakta Gak Banyak yang Tahu

Baca juga: Pembukaan Pendaftaran CPNS 2024 Dijadwalkan Kapan? FOKUS pada Fresh Graduate Kini Paling Banyak Dicari dan Dibutuhkan!

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui lembaga Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan (Puslapdik) telah menetapkan target jumlah mahasiswa penerima KIP Kuliah Merdeka tahun 2024 ini sebanyak 200 ribu orang.

Oleh karena itu, kami mengajak Anda untuk menyimak informasi lebih lanjut terkait KIP Kuliah tahun 2024 melalui uraian yang tersedia di bawah ini.

cek syarat dan cara daftar ada pada halaman berikutnya,

TAG:
Sumber:

Berita Lainnya