Daftar 10 Film Lokal dan Internasional yang Tayang di Bulan Desember 2023 ada Aquaman and the Lost Kingdom, Layangan Putus The Movie Hingga Wonka Sambut Nataru

Daftar 10 Film Lokal dan Internasional yang Tayang di Bulan Desember 2023 ada Aquaman and the Lost Kingdom, Layangan Putus The Movie Hingga Wonka Sambut Nataru

1. Godzilla Minus One


Godzilla Minus One|Berbagai Sumber|



Memulai gelaran bulan Desember 2023, film asal Jepang yang berjudul Godzilla Minus One siap menggebrak layar bioskop.

Meski sudah tayang di Jepang sejak bulan lalu, film ini baru akan memasuki pasar internasional pada 1 Desember 2023.

Cerita Godzilla Minus One mengisahkan kehidupan Jepang pasca-perang, di mana muncul Kaiju bernama Godzilla setelah ledakan bom atom.


Dibintangi oleh Minami Hamabe, Sakura Ando, dan Ryunosuke Kamiki, film ini menjanjikan pengalaman menegangkan.

Baca juga: Kronologi A-Z dan Fakta di Balik Siswi SMA Sampang yang Melahirkan di Ruang Kelas saat Ujian Akhir Sekolah, Ternyata Siswi yang Rajin dan Berprestasi

2. Rumah Masa Depan


Wonka|Instagram |

Dengan genre keluarga, Rumah Masa Depan akan menghibur penonton mulai tanggal 7 Desember 2023.

Merupakan adaptasi dari sinetron populer yang tayang di TVRI pada tahun 1984, versi filmnya disesuaikan dengan zaman sekarang. Kisah klise tentang konflik antara menantu dan ibu mertua tetap relevan dengan kehidupan modern.

Film ini dibintangi oleh Fedi Nuril, Laura Basuki, Widyawati, Bima Azriel, Ciara Brosnan, dan Cok Simbara.

Baca juga: Jadwal dan Sinopsis Takdir Cinta Yang Kupilih Hari ini 2 Desember 2023 Tayang Atau Tidak? Nada Mantan Adik Ipar Jeffrey Ternyata Pasien dari Naima

TAG:
Sumber:

Berita Lainnya